Gunung Rinjani, Lombok

Gunung Rinjani, Lombok (3.727 mdpl)

Segara Anakan Rinjani
Segara Anakan Rinjani
Gunung Rinjani ini bisa dibilang gunung berapi yang paling indah di bumi indonesia, semua itu terlihat dari pemandangan yang menakjubkan dari sekitar danau kawahnya. Ada dua rute untuk mendaki Gunung Rinjani yang berada di Lombok ini, yaitu dari Sembalun dan Senaru. Silahkan pilih jalur yang mana, karena keduanya melayani perjalanan yang menyenangkan.
Rute Sembalun akan lebih banyak melewati padang savana dan Senaru akan banyak melewat hutan hujan tropis yang menjadi khas lansekap Indonesia. Perjalanan panjang menantang mungkin akan menjadi tekanan tersendiri, tetapi pemandangan di atas sana akan membayar semuanya.
Mengunjungi Danau Segara Anak dan bersantai dengan pemandangan gunung berapi aktif kecil yang disebut Gunung Baru akan menjadi pengalaman tak terlupakan. Jangan lupa juga untuk mampir dan berendam di air hangat alami yang ada di sana.
Sumber:http://liburmulu.com/10-gunung-paling-menyenangkan-untuk-didaki-di-indonesia/

0 Response to "Gunung Rinjani, Lombok"

Posting Komentar

Entri Populer